
PINJAMAN MULTIGUNA
Pinjaman yang diberikan kepada Anggota KSP Tunas Mulia Unggul untuk mendukung dan meningkatkan usaha mikro, kecil dan menengah. Anggota yang mendapatkan pinjaman multiguna wajib mengembalikan pinjaman dengan mengangsur imbal jasa dan pokok setiap bulannya sesuai dengan tabel angsuran.
